Img 20211117 Wa0014

 

Img 20211117 Wa0014
tarunanews.com|Ujungpangkah – Terobosan baru Baznas kabupaten Gresik dalam memperdayakan masyarakat, Salah satunya yaitu melounching sebuah Kampung ZCD (Zakat Community Development) yang dilakukan di Dusun Cabean, Desa Ngemboh, Kecamatan Ujungpangkah Gresik Selasa (17/11/2021).

Launching ZCD yang dihadiri langsung Tiga Pilar Ujungpangkah Pengurus Baznas Kabupaten Gresik antara lain : Abdul Munif (Ketua Baznas), Muthadi (Management Baznas), Zaenal Abidin (Wakil Ketua 1 bidang Pendistribusian, Abdul Kholiq (Wakil Ketua 2 bidang Pengumpulan Zakat), Malahatul Fardah (Kepala Dinas Pemeberdayaan Desa,kepala desa Ngemboh.

Kampung ZCD ini menurut Muthadin merupakan kampung pemberdayaan masyarakat dimana nantinya kampung ini ada sebuah edukasi tentang Zakat/Infaq.

“Contoh terkait ekonomi, Baznas memberikan hibah kepada kelompok masyarakat yang berjumlah sepuluh orang untuk dikembangkan tanpa bunga dan tujuannya adalah pemberdayaan apabila ada penambahan jumlah anggota itu harus persetujuan dari kelompok tersebut dan didalamnya nanti kita berikan edukasi yaitu terkait zakat,” terang Muthadin.

Ditambahkan, program Baznas yang lain, yakni Gresik Sehat, Gresik Takwa, Gresik Cerdas, Gresik Berdaya dan Gresik Peduli.

Baca Juga :  Polres Nias Selatan Gelar Operasi Yustisi Dalam Rangka Penerapan Disiplin Protokol Kesehatan

Sementara Kapolsek Ujungpangkah AKP Mutlakin SH mengapresiasi kinerja baznas. Terlebih yang memegang Baznas merupakan orang-orang yang amanah dan profesiona tuturnya (ndik/uj)

Leave a Reply

Chat pengaduan?