Sumenep – tarunanews.com, Permasalahan Membludaknya penumpang ke pulau Kangean di pelabuhan Kalianget Sabtu 27/5/2023 sumenep Madura Jawa Timur.
Menjelang keberangkatan haji ke tanah suci Mekkah di kabupaten Sumenep, banyak masyarakat dari kepulauan Kangean, Sapeken, Masalembo dan lain lain yang berdatangan ke kota sumenep untuk mengantarkan keluarga yang menunaikan ibadah haji tidak mampu ditanggulangi.

whatsapp image 2023 05 27 at 11.24.52 (1)

Terkait Membludaknya calon penumpang yang ke pulau Kangean tokoh masyarakat yang bernama H.Husen sebagai tokoh Nadhatul Ulama kecamatan Arjasa kangean mengatakan, “Saya masyarakat dari kepulauan berharap kepada pihak yang berwenang untuk menambahkan trip jadwal kapal utamanya yang memenuhi kebutuhan transportasi laut contoh kapalnya seperti KMP Munggiyango Hulalo yang kapasitas muatannya besar, dengan harapan bagaimana kapal penumpang seperti diatas bisa menambah trayek minimal dua kali seminggu untuk mengantisipasi permasalahan diatas” .

Baca Juga :  Pemda Buol Gelar Rapat Percepat Penurunan Stunting Di Buol

“Kita semua tahu kenyataannya bahwa penumpang yang kepulauan itu memang betul-betul sangat membludak dan tidak tertampung oleh kapal Express Bahari. Dikarenakan kapal Sumekar 3 dalam perbaikan, pemerintah setempat agar segera mengambil tindakan terhadap kelancaran calon jemaah Umroh, hal ini bisa tertangani dengan segera”. Ujar H. Husein.

whatsapp image 2023 05 27 at 11.24.52

Di tempat yang sama salah satu calon penumpang Expres Bahari Nurul Hidayat dari RT 3 RW 1 desa kalikatak mengungkapkan,” Dalam posisi seperti saat ini kapal Sumekar 3 dalam kondisi butuh perbaikan, pemerintah daerah agar segera mengambil sikap untuk menanggulangi masalah para calon penumpang yang dari Sumenep ke Pulau Kangean, salah satunya dengan menambah kapal yang memadai dan bisa membawa barang sembako dari sumenep ke Kangean, mungkin KMP Mungiyango Hulalo bisa ditambah trayek dalam satu minggunya dua kali ,” ungkapnya” .(Oynx).

Baca Juga :  Upaya PDAM Sidoarjo Jamin Ketersediaan Air Bersih, Kolaborasi dengan Pemkab Sidoarjo dan Beberapa Instansi Terkait

Leave a Reply

Chat pengaduan?