Img 20210617 Wa0018

Nias Barat – tarunanews.com -Bupati Nias Barat Bapak Khenoki Waruwu dan Wakil Bupati Nias Barat  Bapak Dr. Era. Era Hia MM., M.Si Didampingi Oleh Pimpinan OPD, Camat Kepala Desa Dan Tokoh Masyarakat letakan Batu Pertama Pembangunan Tower Jaringan Internet Di Desa Hilidaura Kecamatan Mandrehe Barat Kabupaten Nias Barat. Kamis 17 Juni 2021

Img 20210617 Wa0017

Dalam Arahan Bimbingan Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu mengatakan bahwa Kita puji dan syukur kepada Tuhan yang maha kuasa,  Dimana pada hari ini kita lakukan peletakan batu pertama pembangunan Tower Jaringan Internet di Kecamatan Mandrehe Barat ini. Tentu, itu menjadi Kebahagiaan buat kita semua karena dengan selesainya pembangunan ini masyarakat kami yang belum mendapatkan jaringan dapat menikmati jaringan internet yang sangat mendukung kegiatan komunikasi di era digital terutama manfaatnya dibidang pendidikan dan komunikasi informasi. Saya sangat harapkan kerja sama yang baik kepada masyarakat kami yang di Desa Hilidaura Kecamatan Mandrehe Barat agar dapat mendukung kegiatan pembangunan ini agar dapat terselesaikan tepat waktu.

Baca Juga :  Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu ikuti Kebaktian Di Gereja BNKP Lawelu

 

Img 20210617 Wa0024

Lebih lanjut disampaikan, kami juga sangat berterima kasih kepada kepada PT.  Tower Bersama Group yang telah siap membangun menara Tower Terkomsel diwilayah Kabupaten Nias Nias Barat.

 

Setelah selesai Arahan Bimbingan Bupati dilanjutkan dengan pelekatan batu permata sebagai tanda bahwa pembangunan tower jaringan internet dimulai. Sesuai pantau awak media, masyarakat sangat antusias dan senang atas pembangunan Tower Jaringan internet di Wilayah itu. (Aperius Gulo)

Leave a Reply

Chat pengaduan?