Fb Img 1666413375106

 

Fb Img 1666413375106
Surabaya,tarunanews.com – Babinsa Koramil 0830/06 Benowo Serka Rosidi, Serda Sunarto bersama tiga pilar, melakukan peninjauan dan pengecekan saluran irigasi di wilayah Kelurahan Benowo, Kecamatan Pakal, Jumat (21/10/2022).

Pada kesempatan itu, Danramil 0830/06 Benowo Mayor Inf Agung Prasetyo Budi, ST menyampaikan, sinergitas antar aparat selalu solid untuk melaksanakan aktifitas dilingkungan. Seperti halnya saat ikut serta melakukan pemantauan saluran air diwilayah binaan.

Fb Img 1666413373259
“Bersama dengan Ikatan Kerja Organisasi (IKO) Babinsa dilibatkan memantau keadaan wilayah binaan, terutama dimusim penghujan saat ini tiga pilar selalu melakukan monitoring antisipasi banjir akan terus dilakukan”, tutur Danramil.

Danramil juga berharap kontribusi warga masyarakat dalam mengantisipasi banjir merupakan hal yang mutlak. “Kesadaran warga dituntut untuk mewujudkan lingkungan yang bersih”, pungkasnya.

Baca Juga :  Jumlah Penumpang di Bandara Banyuwangi Meningkat, Load Factor Pesawat Capai 92 persen Selama Liburan Nataru 2024

Hadir dalam kegiatan, Babinsa Kelurahan Babat Jerawat Dan Kelurahan Pakal, Kasitrantib Pakal, Polsek Pakaldan Satpol PP Kecamatan.

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

(AP/RllS)

Leave a Reply

Chat pengaduan?